Aplikasi Photo Grid Terbaik Untuk Android

Aplikasi Photo Grid Terbaik Untuk Android - Salah satu aplikasi yang saat ini banyak dicari dan juga sangat populer dikalangan pengguna android adalah aplikasi edit foto. Aplikasi ini memiliki banyak keunggulan, yaitu bisa membuat objek didalam suatu foto bisa menjadi lebih bagus lagi tampilannya. Dengan fitur filter dan juga berbagai macam efek, tentunya anda bisa mengedit foto anda berubah sesuai dengan keinginan anda. untuk aplikasi edit foto ini juga terdiri dari beberapa jenis. Dan salah satu yang paling banyak diminati adalah aplikasi yang bisa mengumpulkan beberapa tampilan foto menjadi satu frame.

Banyak aplikasi android yang bisa memiliki fitur seperti itu, tentu saja dengan menggunakan aplikasi ini, anda bisa menggabungkan beberapa foto anda kedalam satu frame. Keuntungan memiliki aplikasi ini adalah, anda bisa menghemat memori, karena bisa menyimpan beberapa foto dengan menggabungkannya menjadi satu. Selain itu, ketika sudah diedit pun tampilannya akan jauh lebih bagus dan juga artistik. Berikut ini adalah beberapa aplikasi photo grid terbaik untuk android yang bisa anda coba.

Aplikasi Photo Grid Terbaik Untuk Android

1. Photo Grid
Photo Grid

Aplikasi pertama yang bisa anda gunakan untuk membuat beberapa foto menjadi satu frame adalah aplikasi photo grid. Didalam aplikasi ini, terdapat berbagai macam fitur menarik yang bisa anda coba gunakan. Seperti misalnya, fitur membuat kolase foto, atau juga fitur emoticon hingga menambahkan berbagai macam teks menarik serta mengedit dengan berbagai macam filter, yang semuanya ada satu paket didalam aplikasi yang berjalan di smartphone berbasis android ini.

2. PicsArt
PicsArt

Selanjutnya anda bisa menggunakan aplikasi ini untuk mengedit kumpulan foto anda kedalam satu buah frame yang menarik. Aplikasi PicsArt ini juga bisa anda gunakan untuk mengedit foto anda menjadi lebih cerah dan menarik tampilannya dengan berbagai macam filter yang ada di dalamnya. Fitur lainnya juga sangat banyak, sehingga hasil editan anda pun bisa menjadi lebih baik lagi.

3. Kolase Foto
Kolase Foto

Aplikasi ini memang memiliki fitur utama dimana anda bisa menggabungkan beberapa macam foto yang anda punya menjadi sebuah frame yang baik. Anda bisa menambahkan berbagai macam stiker menarik pada aplikasi ini. serta bisa menata letak foto dengan berbagai macam variasi yang sangat beragam. Aplikasi ini memiliki rating sebesar 4,3 rating. Dan tentu saja menjadi salah satu aplikasi photo grid terbaik.

4. Candy Camera for Selfie
Candy Camera for Selfie

Selain fiturnya yang sangat beragam, aplikasi ini juga sangat bagus dalam mengedit beberapa foto kedalam 1 buah frame yang menarik. Salah satu fitur manrik lainnya yang bisa anda gunakan adalah berbagai macam efek filter, yang tentu saja akan menjadikan foto anda menjadi berkualitas lebih bagus.

5. Cymera
Cymera

Selain itu aplikasi yang tak kalah menariknya untuk menggabungkan beberapa foto adalah Cymera. Aplikasi ini memang memiliki beragam fitur yang menarik untuk digunakan seperti berbagai macam filter dan juga efek menarik lainnya sehingga nantinya, hasil editan anda akan jauh lebih berkualitas. Tentu saja aplikasi ini merupakan salah satu aplikasi gratis yang bisa anda unduh di playstore.

Itulah beberapa aplikasi Photo Grid Terbaik untuk anda para pengguna android. Jadi hasil foto anda akan jauh lebih beragam dan menarik tampilannya dengan aplikasi edit foto ini. semoga bermanfaat.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel